Wisata Tower Jembatan Ampera Dibuka Terbatas: untuk Tamu Undangan

Avatar photo

- Penulis

Senin, 3 Februari 2025 - 07:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – Wisata tower Jembatan Ampera telah beroperasi. Namun, tidak dibuka untuk umum, melainkan hanya untuk pengunjung yang mendapat undangan saja.

Pj Wali Kota Palembang, Cheka Virgowansyah, menjelaskan bahwa hal ini merupakan bentuk permulaan wisata menara Ampera sebelum dibuka untuk umum.

Pembukaan wisata yang masih terbatas ini merupakan tahap awal di bulan februari, namun belum diketahui sampai kapan operasi wisata ini akan dibuka untuk umum.

Baca Juga :  Libur Idul Fitri: Malino Banjir Wisatawan Sulawesi Selatan

“Pembukaan wisata Menara Ampera ini masih terbatas, hanya untuk tamu undangan saja. Hal ini dilakukan hanya ditahap awal menuju pembukaan untuk umum,” katanya pada, Sabtu, 1 Januari 2025.

Ia juga menambahkan bahwa dibukanya tempat wisata secara terbatas ini ialah sebagai cara menghargai setiap masyarakat yang berkontribusi lebih untuk pengembangan Kota Palembang.

Baca Juga :  Travel Haji & Umrah RI Ketar-ketir soal Aplikasi Nusuk-Agoda, Mengapa?

“Kita akan mengundang masyarakat yang berprestasi terlebih dahulu. Rencananya, akan dijadwalkan dua kali satu minggu, hari rabu dan sabtu,” Jelasnya.

Cheka juga bilang, belum ada ketetapan pasti mengenai tarif tiket wisata menara Ampera. Dinas Pariwisata masih akan mendiskusikannya kembali berhubung wisata ini masih dibuka secara terbatas.

Berita Terkait

Dua Geopark Indonesia Mendunia: Pengakuan UNESCO Resmi Diterima!
Waspada! Inilah 5 Bandara Rawan Pencurian Bagasi yang Harus Anda Ketahui
Liburan Singkat: Temukan Arc de Triomphe Mini di Kediri, Spot Foto Instagramable!
Libur Panjang April: 5 Destinasi Wisata Hemat, Dompet Aman!
Curug Leuwi Bumi: Wisata Malam Syahdu Hits di Banten yang Wajib Dikunjungi
Jangan Kaget! 10 Destinasi Wisata Terburuk di Dunia Ini Bikin Kecewa Berat!
Panduan Lengkap: Pilih Destinasi Honeymoon Impian Sesuai Kepribadianmu!
Terungkap! Bandara Atlanta Kembali Jadi Tersibuk Global Tahun Ini

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 09:07 WIB

Waspada! Inilah 5 Bandara Rawan Pencurian Bagasi yang Harus Anda Ketahui

Rabu, 16 April 2025 - 08:43 WIB

Liburan Singkat: Temukan Arc de Triomphe Mini di Kediri, Spot Foto Instagramable!

Rabu, 16 April 2025 - 06:24 WIB

Libur Panjang April: 5 Destinasi Wisata Hemat, Dompet Aman!

Rabu, 16 April 2025 - 04:08 WIB

Curug Leuwi Bumi: Wisata Malam Syahdu Hits di Banten yang Wajib Dikunjungi

Selasa, 15 April 2025 - 22:23 WIB

Jangan Kaget! 10 Destinasi Wisata Terburuk di Dunia Ini Bikin Kecewa Berat!

Berita Terbaru

society-culture-and-history

9 Patung Yesus Tertinggi di Dunia: Salah Satunya Megah Berdiri di Indonesia!

Rabu, 16 Apr 2025 - 09:47 WIB

finance

IHSG Menguat di Awal Sesi, Ikuti Tren Positif Bursa Asia?

Rabu, 16 Apr 2025 - 09:31 WIB