Terancam Gagal Masuk MSCI, Emiten Prajogo Pangestu Anjlok Bikin IHSG Merah

- Penulis

Jumat, 7 Februari 2025 - 11:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menunjukkan tren pelemahan yang signifikan sejak kemarin. Investor asing ramai-ramai menarik saham-saham mereka yang membuat IHSG semakin terpuruk.

Pada pembukaan perdagangan hari ini IHSG dibuka turun 120,53 poin (1,75 persen) ke 6.754,99, Jumat (7/2). Saat berita ini ditulis pukul 09:55 WIB IHSG masih memerah atau anjlok 118,738 poin (1,72 persen).

Tiga emiten menjadi beban atau top losser pergerakan IHSG pagi ini antara lain: PT Petrosea Tbk (PTRO) turun 640 poin (16,75 persen) ke level 3.180, lalu PT Barito Renewable Energy Tbk (BREN) turun 1.750 poin (19,94 persen) ke level 7.025, dan Petrindo Jaya Kreasi Tbk (CUAN) turun 2.825 poin (19,96 persen).

Baca Juga :  Deretan Kejanggalan Investigasi Pagar Laut Tangerang, dari Motif Kades hingga Pemilik HGB Lolos

Indeks saham global MSCI melaporkan analisa terbarunya yang menyebutkan bahwa ketiga emiten tersebut berpotensi terdepak dari indeks MSCI Indonesia pada Februari 2025. Ketiganya adalah BREN, PTRO, dan CUAN.

Baca Juga :  Bank BJB Bagikan Dividen Jumbo Rp 85 Per Saham: Cek Jadwalnya!

“Setelah analisis dan umpan balik dari para pelaku pasar mengenai potensi masalah investasi, MSCI tidak akan mempertimbangkan untuk menambahkan sekuritas berikut ke Indeks Pasar Investasi MSCI Indonesia (IMI),” tulis laporan tersebut yang dikutip kumparan, Jumat (7/2).

MSCI menyambut baik masukan dari semua pelaku pasar dan investor mengenai sekuritas ini. MSCI akan meninjau kelayakan sekuritas ini sebagai bagian dari tinjauan indeks di masa mendatang dan mengomunikasikan lebih lanjut jika diperlukan.

Berita Terkait

Hadapi Resesi: 4 Strategi Jitu Investor Lindungi Aset
Lindung Nilai: Panduan Lengkap Pengertian, Strategi, Risiko, dan Penerapan Efektif
IHSG Menguat: Peluang Investasi Setelah Kenaikan Poin Signifikan?
Mulai Oktober: AS Tarik Biaya Pelabuhan Baru untuk Kapal China
Otorita IKN Luruskan Heboh Tulisan Lorem Ipsum di Tugu Nol IKN
Emas Batangan Laris Manis: Tips Investasi Aman dari Perencana Keuangan
Chandra Asri Suntik Modal Anak Usaha, Sinyal IPO Chandra Daya Investasi Menguat?
IMF Optimis: Ekonomi Global Kuat, Resesi Terhindar Meski Ada Tarif AS

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 06:39 WIB

Hadapi Resesi: 4 Strategi Jitu Investor Lindungi Aset

Sabtu, 19 April 2025 - 05:35 WIB

Lindung Nilai: Panduan Lengkap Pengertian, Strategi, Risiko, dan Penerapan Efektif

Sabtu, 19 April 2025 - 02:59 WIB

IHSG Menguat: Peluang Investasi Setelah Kenaikan Poin Signifikan?

Jumat, 18 April 2025 - 22:55 WIB

Mulai Oktober: AS Tarik Biaya Pelabuhan Baru untuk Kapal China

Jumat, 18 April 2025 - 22:39 WIB

Otorita IKN Luruskan Heboh Tulisan Lorem Ipsum di Tugu Nol IKN

Berita Terbaru

society-culture-and-history

Oriental Circus Indonesia: Bukan Bagian dari Taman Safari!

Sabtu, 19 Apr 2025 - 06:56 WIB

finance

Hadapi Resesi: 4 Strategi Jitu Investor Lindungi Aset

Sabtu, 19 Apr 2025 - 06:39 WIB

society-culture-and-history

Terungkap! Kisah Sukses di Balik Legenda Minyak Kayu Putih Cap Lang

Sabtu, 19 Apr 2025 - 06:35 WIB