Seorang Polisi Viral Gegara Adu Mulut dengan Sopir Pikap di Tol Kramasan, Ini yang Terjadi

- Penulis

Jumat, 7 Februari 2025 - 10:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

jpnn.com – Anggota polisi lalu lintas (Polantas) menyetop paksa kendaraan mobil pikap di depan gerbang Tol Kramasan, Rabu (5/2/2025).

Informasi dihimpun, mobil pikap tersebut sempat dikira membawa sabu-sabu. Namun, saat dilakukan pemeriksaan ternyata cuma mengangkut pisang.

Tak terima sudah dituduh yang tidak-tidak, sopir pikap itu pun beradu mulut dengan polisi yang menyetopnya, dan merekam polisi tersebut.

Atas peristiwa tersebut, anak yang berada di dalam mobil menangis histeris karena ketakutan, video yang direkam sopir ini viral di media sosial (Medsos).

Baca Juga :  Berstatus Polisi, Bhayangkara FC Tidak Paksa Muhammad Ferarri dan Kakang Rudianto Tinggalkan Persija dan Persib untuk Bergabung

Anggota Satlantas Polrestabes Palembang Aipda Syarief Hidayat yang menyetop pikap itu memberikan klarifikasi seusai video yang direkam sang sopir viral.

“Saya curiga dia (sopir) membawa sabu-sabu karena mobil pikap nya tertutup, kalau tidak tertutup saya tidak akan curiga, selain itu sang sopir juga tidak memakai sabuk pengaman,” ungkap Aipda Syarif, Kamis (6/2/2025).

Baca Juga :  Kesalahan pada Boarding Pass Pesawat, Awas Gagal Terbang

Menurut Syarief, setelah beradu mulut sang sopir langsung melarikan diri dan tidak menunjukkan surat-surat kendaraan.

“Identitas yang bersangkutan tidak tahu, karena setelah beradu mulut dia langsung pergi begitu saja tanpa menunjukkan surat-surat kendaraan,” kata Syarief singkat. (mcr35/jpnn)

Berita Terkait

Update Kecelakaan Truk di Sungai Segati, 4 Orang Ditemukan Tewas, 11 Masih Dicari
Pendidikan hingga Kesehatan, Ini Janji Eddy Raya untuk Warga Barsel
Detik-detik Tim SAR Gorontalo Evakuasi Jenazah Sepasang Lansia di Kebun Kemiri,Lewati Tebing Curam
Korlantas Mau Tambah Buffer Zone di Pelabuhan saat Mudik Lebaran 2025
VIRAL Warga Jarah Kasur dari Truk Terguling di Tol Cipularang,100 Kasur Hilang,Sopir Dirawat
Menteri PKP Tanggapi Kritik Konser Dewa 19: Hidup Harus Seimbang, Waktunya Kerja Ya Kerja, Nyanyi Ya Nyanyi
Kabar Baik bagi Warga Mimika: DAMRI Siapkan Bus Gratis Sepanjang Tahun 2025,Berikut Rutenya
Vatikan Umumkan Kondisi Paus Fransiskus Kritis

Berita Terkait

Minggu, 23 Februari 2025 - 12:16 WIB

Update Kecelakaan Truk di Sungai Segati, 4 Orang Ditemukan Tewas, 11 Masih Dicari

Minggu, 23 Februari 2025 - 12:07 WIB

Pendidikan hingga Kesehatan, Ini Janji Eddy Raya untuk Warga Barsel

Minggu, 23 Februari 2025 - 11:17 WIB

Detik-detik Tim SAR Gorontalo Evakuasi Jenazah Sepasang Lansia di Kebun Kemiri,Lewati Tebing Curam

Minggu, 23 Februari 2025 - 11:07 WIB

Korlantas Mau Tambah Buffer Zone di Pelabuhan saat Mudik Lebaran 2025

Minggu, 23 Februari 2025 - 10:57 WIB

VIRAL Warga Jarah Kasur dari Truk Terguling di Tol Cipularang,100 Kasur Hilang,Sopir Dirawat

Berita Terbaru

public-safety-and-emergencies

Update Kecelakaan Truk di Sungai Segati, 4 Orang Ditemukan Tewas, 11 Masih Dicari

Minggu, 23 Feb 2025 - 12:16 WIB

public-safety-and-emergencies

Pendidikan hingga Kesehatan, Ini Janji Eddy Raya untuk Warga Barsel

Minggu, 23 Feb 2025 - 12:07 WIB

entertainment

Sinopsis Film Suicide Squad, Misi Bunuh Diri Para Penjahat Super

Minggu, 23 Feb 2025 - 12:07 WIB