Prabowo Bertekad Jaga Biaya Hidup Rakyat Tetap Stabil Usai Pandemi Covid-19

- Penulis

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM, JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa pemerintahannya akan menjaga biaya hidup rakyat tetap stabil pasca pandemi Covid-19 yang melanda dunia. 

Prabowo bertekad untuk tetap menjaga biaya hidup tetap stabil dan terkendali agar masyarakat Indonesia tetap bisa menjalankan kehidupan dengan layak.

“Menjaga agar biaya hidup tetap terkendali tetap menjadi prioritas utama, karena hanya dengan memastikan bahwa setiap warga negara menikmati kualitas hidup yang layak, kita dapat mendapatkan dukungan rakyat yang lebih luas untuk visi besar kita,” tuturnya saat memberikan keynote speech secara daring untuk forum International World Governments Summit 2025 di Dubai, pada Kamis (13/2/2025).

Baca Juga :  Calon CEO Danantara Rosan Roeslani & Jejak Bisnisnya Bareng Sandiaga Uno

Baca Juga : Prabowo Ajak Perusahaan Konstruksi Asing Garap Proyek Infrastruktur RI

Lebih lanjut, Prabowo turut menyampaikan rasa syukurnya bahwa di 100 hari kerja, pemerintahannya mendapatkan presentase kepercayaan publik hingga 81%.

“Sebuah angka yang jauh melampaui persentase pemilih yang memilih saya pada pemilu lalu. Saya menyadari bahwa masyarakat Indonesia sepenuhnya mendukung agenda transformasi strategis ini,” imbuhnya.

Baca Juga :  Chairul Tanjung Menanggapi Kebijakan Fiskal Prabowo: Pasar Gamang

Baca Juga : : Danantara Meluncur 24 Februari 2025, Prabowo: Kelola Duit Rp14.715 Triliun

Dengan kepercayaan masyarakat itu, Prabowo mengatakan dia makin bersemangat dan optimistis untuk melanjutkan amanah dan tanggung jawabnya.

“Kepercayaan dan optimisme masyarakat menginspirasi kami untuk terus melanjutkan pekerjaan kami, memastikan bahwa setiap orang Indonesia mendapatkan manfaat dari kemajuan yang kami bangun bersama,” pungkas Prabowo.

Baca Juga : : Prabowo: Saya Akan Mulai Berperang dengan Koruptor setelah 100 Hari Kerja

Berita Terkait

Pariwisata Unggulan: Strategi Prabowo Genjot Ekonomi Indonesia
Zulhas Ungkap Jurus Koperasi Desa Merah Putih Tekan Rentenir
Apindo: Pelonggaran TKDN Ancam Industri Manufaktur Indonesia!
Bali-Moskow: Pemerintah Dorong Penerbangan Langsung Demi Pariwisata!
Inggris & G7 Siapkan Strategi Baru: Pangkas Harga Minyak Rusia Lebih Dalam!
Delegasi Indonesia Terbang ke AS: Upaya Akhir Negosiasi Tarif 32 Persen?
Prabowo Terbitkan Inpres: TNI-Polri Awasi Pengelolaan Gabah dan Beras Nasional
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling Buleleng, Bali: Catat Tanggal 14 April!

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 13:43 WIB

Pariwisata Unggulan: Strategi Prabowo Genjot Ekonomi Indonesia

Selasa, 15 April 2025 - 11:35 WIB

Zulhas Ungkap Jurus Koperasi Desa Merah Putih Tekan Rentenir

Selasa, 15 April 2025 - 07:19 WIB

Apindo: Pelonggaran TKDN Ancam Industri Manufaktur Indonesia!

Senin, 14 April 2025 - 21:35 WIB

Bali-Moskow: Pemerintah Dorong Penerbangan Langsung Demi Pariwisata!

Senin, 14 April 2025 - 17:51 WIB

Inggris & G7 Siapkan Strategi Baru: Pangkas Harga Minyak Rusia Lebih Dalam!

Berita Terbaru