Pantai Holtekamp 2 Jadi Destinasi Favorit

- Penulis

Sabtu, 1 Februari 2025 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAYAPURA  – Memanfaatkan liburan Isra Miraj dan tahun baru Imlek pada akhir Januari ini, kawasan wisata Holtekamp 2,  masih jadi tujuan favorit bagi wisatawan lokal untuk mengisi libur panjang. Hal ini terlihat dari volume kunjungan di kawasan wisata ikonik di Kota Jayapura ini.

  Warga Kota Jayapura masih menjadikan kawasan pantai sebagai lokasi rekreasi keluarga. Selama libur dan cuti bersama, banyak yang datang ke kedua pantai ini untuk menghabiskan waktu bersama orang-orang terdekat, dengan bermain pasir, berenang di pantai tersebut.

Baca Juga :  Tak Hanya Louvre, Museum-Museum Eropa Bersaing untuk Mendapatkan Pengunjung

   Kesaksian dari salah seorang penjual  Bakso keliling, Mas Imran sapaan akrabnya menyampaikan bahwa akhir-akhir ini pantai Holtekamp jadi lebih ramai dibandingkan beberapa bulan terakhir.

  “Saya berjualan keliling, tapi kalau saat liburan saya mangkal di sini, jadi saya melihat akhir-akhir ini memang semakin banyak pengunjung yang datang,” ujar Imran saat dikonfirmasi Cenderawasih Pos yang tengah berjualan di pinggir pantai Holtekamp, Rabu (29/1).

Baca Juga :  Libur Lebaran di Bandung: Inilah Daftar Tempat Wisata yang Buka!

   Sementara itu, Siti Rahmayani yang datang bersama keluarga untuk menikmati hari libur dengan berwisata ke pantai bersama suami dan dua orang anaknya mengaku sengaja datang pagi supaya bisa bermain sepuasnya di pantai.

   “Kalau pagi memang lumayan, namun kalau siang hingga sore itu pasti ramai, makanya saya dan keluarga putuskan untuk datang pagi,” tuturnya.

Berita Terkait

Jangan Kaget! 10 Destinasi Wisata Terburuk di Dunia Ini Bikin Kecewa Berat!
Panduan Lengkap: Pilih Destinasi Honeymoon Impian Sesuai Kepribadianmu!
Terungkap! Bandara Atlanta Kembali Jadi Tersibuk Global Tahun Ini
Goa Jepang Klaten: Hidden Gem untuk Healing Akhir Pekan, Hanya 45 Menit!
Liburan Keluarga Seru: Pantai Tersembunyi Blitar, Hanya Sejam dari Tulungagung!
Tiket.com & Plataran Bersatu: Kembangkan Ecotourism Jadi Tren Wisata Populer
Dampak Buruk Pariwisata Massal: Kerusakan Taman Nasional Spanyol Meningkat
Liburan Lancar: Tips Ampuh Bebas Pasir di Kaki Saat Pantai

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 22:23 WIB

Jangan Kaget! 10 Destinasi Wisata Terburuk di Dunia Ini Bikin Kecewa Berat!

Selasa, 15 April 2025 - 20:51 WIB

Panduan Lengkap: Pilih Destinasi Honeymoon Impian Sesuai Kepribadianmu!

Selasa, 15 April 2025 - 16:52 WIB

Terungkap! Bandara Atlanta Kembali Jadi Tersibuk Global Tahun Ini

Selasa, 15 April 2025 - 15:39 WIB

Goa Jepang Klaten: Hidden Gem untuk Healing Akhir Pekan, Hanya 45 Menit!

Selasa, 15 April 2025 - 14:59 WIB

Liburan Keluarga Seru: Pantai Tersembunyi Blitar, Hanya Sejam dari Tulungagung!

Berita Terbaru