Kiper Keturunan Indonesia yang Follow Instagram PSSI Dipanggil ke Timnas U-21 Belanda

Avatar photo

- Penulis

Senin, 3 Maret 2025 - 09:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – Kiper yang disebut-sebut memiliki keturunan timnas Indonesia, Dani van den Heuvel dipanggil ke timnas U-21 Belanda.

Dani van den Heuvel diketahui juga mengikuti akun Instagram PSSI.

Pelatih timnas U-21 Belanda, Michael Reiziger telah mengumumkan skuad sementara untuk melawan Italia dan Rumania pada laga persahabatan pada Maret ini.

Dani van den Heuvel masuk dalam skuad sementara tersebut.

Kiper 21 tahun itu kini memperkuat klub kasta teratas Belgia bersama Club Brugge.

Sebelumnya ia bermain untuk tim U-21 Leeds United.

Ia merupakan jebolan akademi Ajax.

Pemain kelahiran Delft, Belanda itu memang langganan memperkuat timnas kelompok umur Belanda.

Baca Juga :  Federico Chiesa: Transfer Pinjaman ke AS Roma Selamatkan Karier dari Liverpool?

Dani van den Heuvel pernah membela tim U-15, U-17, U-19, U-21 Belanda.

Ia belum pernah menembus timnas senior Belanda.

Saat memperkuat timnas U-21 Belanda, Dani van den Heuvel baru bermain dalam dua pertandingan dalam dua laga persahabatan.

Ia lebih banyak berada di bangku cadangan.

Selain Dani van den Heuvel, ada tiga pemain yang dikabarkan memiliki darah Indonesia juga dipanggil ke timnas U-21 Belanda.

Mereka ialah Ryan Flamingo, Ian Maatsen, dan Million Manhoef.

Sementara itu, pelatih Michael Reiziger juga memanggil kiper lain yang akan menjadi pesaing Dani van den Heuvel.

Baca Juga :  Jadwal Liga Voli Korea 2025 Hari Ini 18 Feb & Update Klasemen

Mereka ialah Rome Jayden Owusu-Oduro, Robin Roefs, dan Calvin Raatsie.

Rome Jayden Owusu-Oduro adalah kiper AZ Alkmar.

Robin Roefs memperkuat NEC Nijmegen.

Untuk Calvin Raatsie membela Excelsior.

Persaingan keempat kiper untuk menembus timnas U-21 Belanda tentunya akan ketat.

Kemungkinan salah satu akan tersisih.

Kita tunggu saja siapakan kiper yang akan dipilih oleh Michael Reiziger.

Pertandingan timnas U-21 Belanda melawan Italia akan digelar pada 21 Maret 2025.

Setelah itu tim muda Oranje akan melawan Rumania pada 25 Maret 2025.

Berita Terkait

Sejarah Baru: Liga Sepak Bola Wanita Profesional Kanada Resmi Bergulir!
Drama Adu Penalti: Arab Saudi Lolos ke Final Piala Asia U-17 Usai Kalahkan Korsel!
Johann Zarco Ungkap Tantangan Terberat di MotoGP Qatar 2025 Bersama Honda
Francesco Bagnaia Tertekan: Pengamat MotoGP Soroti Keganasan Marc Marquez!
Linkin Park Guncang Final Liga Champions 2025: Jangan Sampai Ketinggalan!
Rahasia Taktik Simone Inzaghi: Inter Bungkam Bayern!
Wonderkid Man United: Rahasia Jadi Ronaldo, Hindari Cedera!
Bagnaia Rewel Soal Motor, Manajer Ducati Ungkap Perbedaan dengan Marquez

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 04:40 WIB

Sejarah Baru: Liga Sepak Bola Wanita Profesional Kanada Resmi Bergulir!

Jumat, 18 April 2025 - 03:56 WIB

Drama Adu Penalti: Arab Saudi Lolos ke Final Piala Asia U-17 Usai Kalahkan Korsel!

Jumat, 18 April 2025 - 03:31 WIB

Johann Zarco Ungkap Tantangan Terberat di MotoGP Qatar 2025 Bersama Honda

Jumat, 18 April 2025 - 03:11 WIB

Francesco Bagnaia Tertekan: Pengamat MotoGP Soroti Keganasan Marc Marquez!

Jumat, 18 April 2025 - 02:40 WIB

Linkin Park Guncang Final Liga Champions 2025: Jangan Sampai Ketinggalan!

Berita Terbaru

Uncategorized

Bali Pelopor: Sensus Kebudayaan Pertama Digelar di Provinsi Ini!

Jumat, 18 Apr 2025 - 05:32 WIB

Uncategorized

Wisata Air Hidden Gem Klaten: Healing & Mancing, Hanya 20 Menit!

Jumat, 18 Apr 2025 - 05:08 WIB

society-culture-and-history

Terungkap! Sosok Pemilik Taman Safari Indonesia Dibalik Isu Eksploitasi Pekerja

Jumat, 18 Apr 2025 - 04:59 WIB