IHSG Melemah ke 6.698,6 di Pagi Ini (10/2), AKRA, TOWR, TLKM Jadi Top Losers LQ45

Avatar photo

- Penulis

Senin, 10 Februari 2025 - 09:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) lanjut melemah di awal perdagangan hari ini. Senin (10/2) pukul 09.07 WIB, IHSG melemah 43,962 poin atau 0,65% ke 6.698,614.

Pelemahan IHSG disokong sebagian besar indeks sektoral. Indeks dengan pelemahan terdalam dicetak IDX Sektor Energi yang turun 1,5% di pagi ini. 

Disusul, IDX Sektor Infrastruktur, IDX Sektor Kesehatan, IDX Sektor Properti dan Real Estate, dan IDX Teknologi.

Baca Juga :  Target Baru Konsensus Analis di Saham Bank Mandiri (BMRI)

Berikutnya, IDX Sektor Perindustrian, IDX Sektor Keuangan, dan IDX Barang Konsumen Non-Primer. 

Sementara itu, IDX Sektor Barang Konsumen Primer menjadi sektoral dengan penguatan terbesar setelah naik 1,14%.

Diikuti, IDX Sektor Barang Baku dan IDX Sektor Transportasi dan Logistik. 

Top losers LQ45 pagi ini adalah:

  • PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) turun 3,98%
  • PT Sarana Menara Nusantara Tbk (TOWR) turun 2,38%
  • PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) turun 2,32%
Baca Juga :  Wall Street Ditutup Beragam, Pelaku Pasar Khawatir Hadapi Data Inflasi AS

Top gainers LQ45 pagi ini terdiri dari:

  • PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF) naik 4,58%
  • PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) naik 4,21%
  • PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk (JPFA) naik 3,85%

Berita Terkait

Investasi Asing Minim Dongkrak Ekonomi: Regulasi Perlu Dibenahi Segera!
Indeks Keyakinan Konsumen Turun: Waspada Potensi Pelemahan Daya Beli Masyarakat?
IHSG Berpotensi Turun: Strategi Investor Lokal Jadi Penentu?
Liburan Seru Tanpa Bikin Kantong Jebol: Tips Jitu Perjalanan Hemat!
IPO 2025: Investor Waspada Gejolak Perang Dagang, Tantangan Semakin Berat!
Bank BJB Bagikan Dividen Jumbo Rp 85 Per Saham: Cek Jadwalnya!
Rupiah Terkini: Sentuh Rp 16.837, Melemah Dipicu Penguatan Dolar AS
Ruslan Tanoko: Kisah Crazy Rich Surabaya Borong Saham AVIA

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 22:15 WIB

Investasi Asing Minim Dongkrak Ekonomi: Regulasi Perlu Dibenahi Segera!

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

IHSG Berpotensi Turun: Strategi Investor Lokal Jadi Penentu?

Rabu, 16 April 2025 - 19:03 WIB

Liburan Seru Tanpa Bikin Kantong Jebol: Tips Jitu Perjalanan Hemat!

Rabu, 16 April 2025 - 18:59 WIB

IPO 2025: Investor Waspada Gejolak Perang Dagang, Tantangan Semakin Berat!

Rabu, 16 April 2025 - 18:11 WIB

Bank BJB Bagikan Dividen Jumbo Rp 85 Per Saham: Cek Jadwalnya!

Berita Terbaru

Uncategorized

Wajib Dikunjungi: 6 Destinasi Wisata Cilegon Paling Hits Tahun Ini!

Rabu, 16 Apr 2025 - 21:32 WIB