Hasil Red Sparks Vs Hyundai Hillstate 3-1, Megawati dkk Tumbangkan Juara Bertahan

- Penulis

Sabtu, 8 Februari 2025 - 07:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – Megawati Hangestri Pertiwi dan Daejeon JungKwanJang Red Sparks berhasil menorehkan kemenangan fantastis saat menang 3-1 atas Hyundai Hillstate, juara bertahan Liga Voli Korea Selatan 2024-2025.

Hasil Red Sparks atas Hyundai Hillstate ini merupakan rangkaian laga putaran kelima Liga VOli Korea Selatan yang bergulir di Chungmu Gymnasium, Daejeon, Korea Selatan.

Megawati Hangestri dkk. lagi-lagi mempecundangi tim juara bertahan itu dengan skor 3-1 (25-20, 20-25, 25-16, 25-14). 

Baca Juga :  Libero Red Sparks Tahan Sakit, Antar Megawati Raih Gelar Dramatis di Liga Voli Korea!

Atlet voli kebanggaan Tanah Air ini kembali jadi protagonis timnya dengan mencetak 26 poin dengan rerata sukses mencapai 54,35 persen.

Hasil ini membuat Red Sparks kembali ke jalur kemenangan usai kekalahan beruntun lawan Pink Spiders.

Dengan kemenangan hari ini, Red Sparks juga semakin mengancam Hyundai Hillstate dalam rasio menang kalah mereka yang lebih unggul dengan perbandingan 18-8. Sementara, Hyundai Hillstate mempunyai rasio 17-9.

Baca Juga :  Arhan Cetak 2 Assist, Bangkok United Menang dan Pertahankan Asa Juara Liga Thailand

Poin Hyundai kini 53 dari 26 laga berbanding 50 dari Red Sparks dari jumlah laga sama.

Berikutnya, Megawati dan Red Sparks akan menghadapi Hwaseong IBK Altos pada Rabu (12/2/2025).

Berita Terkait

Liga Champions: Hasil Dinihari Tadi, Sorotan Pertandingan & Jadwal Live Malam Ini!
PSG Lolos Dramatis! Aston Villa Tersingkir, Senasib Liverpool di Eropa
Real Madrid Berjuang: Jadwal Liga Champions, Kamis Dinihari, Arsenal Unggul Agregat
Ranking BWF Terbaru: Komang Melesat, Gregoria & Putri KW Stagnan!
Terbaru: Leo/Bagas Tembus 10 Besar Dunia, Ungguli Fajar/Rian di Ranking BWF!
Saddil Ramdani Tinggalkan Sabah FC: Liga 1 Indonesia Jadi Tujuan Selanjutnya?
Marc Marquez: Dulu Kritik Ducati, Kini Bikin Mantan Manajer Menyesal
Hansi Flick Ungkap Kunci Kemenangan Dortmund Atas Barcelona di Liga Champions

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 08:15 WIB

Liga Champions: Hasil Dinihari Tadi, Sorotan Pertandingan & Jadwal Live Malam Ini!

Rabu, 16 April 2025 - 07:55 WIB

PSG Lolos Dramatis! Aston Villa Tersingkir, Senasib Liverpool di Eropa

Rabu, 16 April 2025 - 07:52 WIB

Real Madrid Berjuang: Jadwal Liga Champions, Kamis Dinihari, Arsenal Unggul Agregat

Rabu, 16 April 2025 - 07:39 WIB

Ranking BWF Terbaru: Komang Melesat, Gregoria & Putri KW Stagnan!

Rabu, 16 April 2025 - 07:11 WIB

Terbaru: Leo/Bagas Tembus 10 Besar Dunia, Ungguli Fajar/Rian di Ranking BWF!

Berita Terbaru