Hasil Drawing 16 Besar Liga Champions: Madrid vs Atletico, PSG vs Liverpool

- Penulis

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Drawing laga babak 16 besar Liga Champions 2024/25 telah digelar di Nyon, Swiss, pada Jumat (21/2) petang WIB. Salah satu laga besar yang akan tersaji adalah Real Madrid vs Atletico.

Sebelumnya, ada 8 tim yang lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Champions yakni Liverpool, Barcelona, Arsenal, Inter Milan, Atletico Madrid, Bayer Leverkusen, Lille, dan Aston Villa.

Sementara, 8 tim sisanya berhasil lolos usai menang di laga playoff. Mereka adalah Paris Saint-Germain (PSG), Club Brugge, Real Madrid, PSV Eindhoven, Benfica, Borussia Dortmund, Bayern Muenchen, dan Feyenoord. Masing-masing dari mereka akan melawan salah satu dari 8 tim yang otomatis ke 16 besar.

Baca Juga :  Sorotan AC Milan vs Inter Milan: Rossoneri Gelar Pertemuan Darurat,Ibrahimovic Turun Tangan

Dan dari hasil drawing yang telah terlaksana, salah satu laga yang akan tersaji adalah Real Madrid vs Atletico. Selain itu, ada PSG vs Liverpool hingga Benfica vs Barcelona.

Laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions akan digelar pada 4 dan 5 Maret waktu setempat. Sementara, leg kedua bakal diselenggarakan pada 11 dan 12 Maret waktu setempat. Berikut daftar lengkap hasil drawing-nya.

Hasil Drawing Babak 16 Besar Liga Champions 2024/25

  • PSG vs Liverpool (1)

  • Club Brugge vs Aston Villa (2)

  • Madrid vs Atletico (3)

  • PSV vs Arsenal (4)

  • Benfica vs Barcelona (5)

  • Dortmund vs Lille (6)

  • Bayern vs Leverkusen (7)

  • Feyenoord vs Inter (8)

Baca Juga :  LCR Honda Ungkap Livery untuk MotoGP 2025 di Bangkok

Perempat Final Liga Champions

  • Pemenang laga 1 vs Pemenang laga 2 (QF1)

  • Pemenang laga 3 vs Pemenang laga 4 (QF2)

  • Pemenang laga 5 vs Pemenang laga 6 (QF3)

  • Pemenang laga 7 vs Pemenang laga 8 (QF4)

Semifinal Liga Champions

  • Pemenang laga QF1 vs Pemenang laga QF2 (SF1)

  • Pemenang laga QF3 vs Pemenang laga QF4 (SF2)

Final Liga Champions

  • Pemenang laga SF1 vs Pemenang laga SF2

Berita Terkait

Herry IP Ungkap Penyebab Kemarahan Fans Indonesia: Iri dengan Kesuksesan?
Herry IP Buka Suara Usai Dituding Berkhianat Bawa Ganda Putra Malaysia Juara Asia
Kode Perpisahan Terungkap: Persib Bandung Segera Umumkan Transfer Perdana?
Barcelona & PSG Lolos Dramatis ke Semifinal Liga Champions!
Bastianini Ungkap Perbedaan Motor Vinales dan Larangan Mengendarainya
Unggul 3-0 Lalu Kalah dari Liverpool, Ancelotti Bela Final AC Milan Terbaik 2005
Taufik Hidayat Buka Suara: Herry IP dan Prestasi Bulu Tangkis Malaysia
Shin Tae-yong: Karier Baru Cemerlang Setelah Tinggalkan Timnas Indonesia

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:32 WIB

Herry IP Ungkap Penyebab Kemarahan Fans Indonesia: Iri dengan Kesuksesan?

Rabu, 16 April 2025 - 20:08 WIB

Herry IP Buka Suara Usai Dituding Berkhianat Bawa Ganda Putra Malaysia Juara Asia

Rabu, 16 April 2025 - 19:59 WIB

Kode Perpisahan Terungkap: Persib Bandung Segera Umumkan Transfer Perdana?

Rabu, 16 April 2025 - 19:27 WIB

Barcelona & PSG Lolos Dramatis ke Semifinal Liga Champions!

Rabu, 16 April 2025 - 19:23 WIB

Bastianini Ungkap Perbedaan Motor Vinales dan Larangan Mengendarainya

Berita Terbaru