Berita finance

finance

Rupiah Dibuka Menguat ke Rp 16.187 Per Dolar AS Hari Ini (17/2), Paling Kuat di Asia

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 10:07 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 10:07 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Rupiah di pasar spot bergerak tipis di awal perdagangan hari ini. Senin (17/2), rupiah spot dibuka di level Rp 16.187 per dolar Amerika Serikat (AS). Ini membuat rupiah melemah 0,3% dibanding penutupan Jumat (14/2) yang berada di level Rp 16.251 per dolar AS. Alhasil, rupiah menjadi mata dengan dengan penutupan terbesar di Asia. Hingga pukul 09.00 WIB, pergerakan mayoritas mata uang di Asia menguat. Di mana, yen Jepang…

finance

Antam: Transaksi Online Logam Mulia untuk Sementara Tidak Beroperasi

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Aneka Tambang Tbk (Antam) mengumumkan bahwa seluruh transaksi online logam mulia untuk sementara tidak beroperasi akibat kendala jaringan. “Kami akan informasikan kembali jika jaringan sudah normal. Terima kasih,” tulis Antam dalam pengumuman resminya, Senin (17/2) Baca Juga: Sebulan Harga Emas Antam Naik 6,40%, Hari Ini Tak Bergerak (16 Februari 2024) Sebelumnya, berdasarkan situs resmi Logam Mulia, harga emas di…

finance

Harga Emas Antam Turun Rp 7.000 Menjadi Rp 1.671.000 Per Gram Pada Hari Ini (17/2)

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Harga emas batangan bersertifikat Antam keluaran Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) turun pada Senin (17/2). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam berada di Rp 1.671.000. Harga emas Antam itu turun Rp 7.000 jika dibandingkan dengan harga yang dicetak pada Minggu (16/2) yang juga berada di level Rp 1.678.000 per gram. Sementara harga buyback emas Antam berada di level Rp 1.529.000 per gram….

finance

Indeks Bisnis-27 Dibuka Menguat Terdorong Saham BMRI, BBRI & BRPT

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

Indeks hasil kerja sama dengan harian Bisnis Indonesia dan BEI itu menguat 0,90% ke level 493,55.

finance

Simak Rekomendasi Teknikal Mirae Sekuritas Saham GZCO, BMRI & BMRS, Senin (17/2)

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 10:06 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akhir pekan lalu ditutup menguat 0,38% menjadi 6.638,46, Jumat (14/2). Analis Mirae Asset Sekuritas Indonesia, Tasrul Tanar memperkirakan secara teknikal IHSG hari Senin (17/2) akan bergerak di rentang 6.571 – 6.673. Baca Juga: Simak Rekomendasi Saham Pilihan dari Analis untuk Perdagangan Senin (17/2) IHSG diperkirakan akan menguji resistance terdekat pada downtrend jangka menengah….

finance

Ramalan Zodiak Leo,Cancer,Virgo Hari Ini Senin 17 Februari 2025: Leo Aliran Uang Hasilkan Kepuasan

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:57 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:57 WIB

TRIBUNTRENDS.COM – Cek ramalan zodiak Leo, Cancer, Virgo hari ini Senin 17 Februari 2025. Leo aliran uang akan menghasilkan kepuasan dalam diri. Leo diprediksi akan mampu memperoleh dukungan dari atasan, karena dedikasi kerja mereka yang sangat tinggi. Akan tetapi, Cancer terpaksa harus mengambil pinjaman untuk memenuhi kebutuhan mereka. Bagaimana dengan Virgo? Berikut ramalan zodiak selengkapnya. Baca juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, Gemini…

finance

Ekonomi Jepang Tumbuh di Atas Ekspektasi, Capai 2,8% pada Kuartal IV/2024

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:36 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:36 WIB

Perekonomian Jepang tumbuh selama tiga kuartal berturut-turut pada 2024 seiring dengan meningkatnya investasi dari perusahaan.

finance

Simak Rekomendasi Saham Pilihan dari Analis untuk Perdagangan Senin (17/2)

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akan memulai perdagangan pekan ini, Senin (17/2) dari posisi 6.638,45. Level ini didapat usai IHSG mengalami penguatan 0,38% pada akhir pekan lalu, Jumat (14/2). Meski menguat di akhir pekan, tapi IHSG masih dalam tren melemah. IHSG mengakumulasi penurunan 1,54% sepanjang pekan lalu. Investment Analyst Edvisor Profina Visindo Indy Naila mengamati posisi IHSG yang bergerak cenderung…

finance

Rekomendasi Saham BRMS, RAJA & MNCN saat IHSG Berpeluang Rebound ke 6.750

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

IHSG berpeluang lanjut menguat menguji level 6.750 pada perdagangan hari ini, Senin (17/2/2025). RHB Sekuritas rekomendasikan saham BRMS, RAJA hingga MNCN.

finance

Didominasi Big Cap Perbankan, Cek Saham yang Banyak Dijual Asing Selama Sepekan

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona hijau pada perdagangan akhir pekan ini, setelah sehari sebelumnya melemah. Mengutip data Bursa Efek Indonesia (BEI) IHSG menguat 0,38% atau bertambah 24,89 poin ke level 6.638,45 pada penutupan perdagangan Jumat (14/2/2025). Meski demikian, dalam sepekan perdagangan terakhir, IHSG asih merosot 1,54%. Baca Juga: Intip Rekomendasi Saham Emiten Big Cap di Tengah Tekanan Aksi…

finance

Rekomendasi Saham Cuan saat IHSG Dibayangi Kebijakan Tarif Trump & Fluktuasi Rupiah

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Saham PSAB, INDY & TINS direkomendasikan analis pada pekan ini saat IHSG diprediksi stagnan di level 6.500 terimbas kebijakan Trump dan fluktuasi rupiah.

finance

IHSG Punya Peluang Menguat di Tengah Beragam Sentimen Domestik dan Global

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Associate Director of Research and Investment Pilarmas Investindo Sekuritas Maximilianus Nico Demus memproyeksikan secara teknikal Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi menguat terbatas dengan support dan resistance di…

finance

Intip Saham-Saham Favorit Investor Asing Selama Sepekan Terakhir

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona hijau pada perdagangan akhir pekan ini, setelah sehari sebelumnya melemah. Mengutip data Bursa Efek Indonesia (BEI) IHSG menguat 0,38% atau bertambah 24,89 poin ke level 6.638,45 pada penutupan perdagangan Jumat (14/2/2025). Meski demikian, dalam sepekan perdagangan terakhir, IHSG asih merosot 1,54%. Total volume perdagangan saham di BEI mencapai 14,56 miliar dengan nilai…

finance

Daftar 10 Kementerian dan Lembaga dengan Pemangkasan Anggaran Terbesar

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:27 WIB

Efisiensi anggaran tertuang dalam Inpres Nomor 1/2025

finance

IHSG Berpeluang Menguat Awal Pekan, Cek Rekomendasi Saham ARTO, INCO & MEDC

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 08:27 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 08:27 WIB

IHSG berpeluang lanjut menguat menuju level 6.711-6.829 pada perdagangan awal pekan, Senin (17/2/2025). MNC Sekuritas rekomendasikan saham ARTO, INCO & MEDC.

finance

Bursa Asia Dibuka Naik Senin (17/2), Investor Mencerna Data Ekonomi Jepang

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 08:26 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 08:26 WIB

KONTAN.CO.ID – Pasar Asia-Pasifik dibuka sebagian besar menguat pada Senin (17/2), seiring investor mencerna data pertumbuhan ekonomi Jepang untuk kuartal keempat dan menantikan sejumlah keputusan bank sentral di kawasan minggu ini. Indeks Nikkei 225 Jepang bergerak mendatar dan Topix naik 0,15%. Indeks Kospi Korea Selatan bertambah 0,18% dan indeks Kosdaq yang berfokus pada saham berkapitalisasi kecil naik 0,35%. Baca Juga: Ekonomi Jepang…

finance

IHSG Akhiri Fase Konsolidasi, Hari Ini Diproyeksi Menguat ke Level 6.750

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 08:26 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 08:26 WIB

IHSG diperkirakan cenderung mengakhiri fase konsolidasi, dan diproyeksi menguat menuju level 6.750 pada perdagangan hari ini, Senin (17/2/2025).

finance

Penjualan ORI027 Meningkat Jelang Penutupan, Investor Masih Fokus pada Tenor Pendek

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 07:47 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 07:47 WIB

KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Menjelang akhir masa penawaran, obligasi ritel seri ORI027 menunjukkan tren peningkatan pemesanan. Berdasarkan data aplikasi Bibit, salah satu mitra distribusi, hingga Minggu (16/2), sisa kuota untuk ORI027 tenor 3 tahun (ORI027-T3) tinggal 9,5%, sementara tenor 6 tahun (ORI027-T6) masih tersisa 57,6%. Baca Juga: Penjualan ORI027 Tembus Rp 20 Triliun, Ini Pendorongnya Jika ditelaah lebih lanjut, mayoritas pesanan…

finance

20 Persen Izin Impor Ikan Tertahan di Kemendag, Mengapa?

finance | Senin, 17 Februari 2025 - 07:47 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 07:47 WIB

Mengacu pada permen, Kemendag menerbitkan permohonan persetujuan impor dalam lima hari kerja.