Berita Daerah

Harga Emas (Ilustrasi/Freepik)

Bali

Harga Emas di Denpasar Naik, Simak Daftar Lengkapnya Per 4 Maret 2025

Bali | Daerah | Selasa, 4 Maret 2025 - 11:35 WIB

Selasa, 4 Maret 2025 - 11:35 WIB

RAGAMUTAMA.COM – Harga emas batangan di Galeri24 Renon Denpasar, Bali, mengalami kenaikan per Selasa, 4 Maret 2025. Kenaikan ini terjadi pada beberapa ukuran emas…

Daerah

Tabrakan Beruntun di Sumedang: Balita 2,5 Tahun Meninggal, 3 Orang Luka-luka

Daerah | Sumedang | Selasa, 4 Maret 2025 - 11:19 WIB

Selasa, 4 Maret 2025 - 11:19 WIB

RAGAMUTAMA.COM – Kecelakaan beruntun melibatkan empat kendaraan terjadi di Tanjakan Cirengganis, Desa Haurngombong, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Sumedang, pada Senin (3/3/2025) pukul 16.23 WIB. Peristiwa…

Pohon Mahoni Tumbang di Bandung, Pengemudi Ojol Tertimpa dan Luka-luka

Bandung

Pohon Mahoni Tumbang di Bandung, Pengemudi Ojol Tertimpa dan Luka-luka

Bandung | Daerah | Selasa, 4 Maret 2025 - 11:08 WIB

Selasa, 4 Maret 2025 - 11:08 WIB

RAGAMUTAMA.COM – Sebuah pohon mahoni setinggi 12 meter tumbang di Jalan Lebak Siliwangi, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, pada Selasa (4/3/2025) dini hari. Kejadian ini…

Daerah

Pria di Lampung Ditemukan Tewas Bunuh Diri, Sempat Kirim Pin HP dan ATM ke Rekan

Daerah | Minggu, 2 Maret 2025 - 09:45 WIB

Minggu, 2 Maret 2025 - 09:45 WIB

Seorang pria ditemukan tewas bunuh diri di pohon asam areal perkebunan di Pringsewu, Lampung, Sabtu (1/3). #publisherstory #lampunggeh

Daerah

Gempa Terkini M 6.0 Hantam Tutuyan Bolaang Mongondow Timur Sulut Kedalaman 10 Km,Ini Kata BMKG

Daerah | Rabu, 26 Februari 2025 - 08:07 WIB

Rabu, 26 Februari 2025 - 08:07 WIB

TRIBUNKALTARA.COM – Simak kabar terbaru dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG yang merilis info gempa terkini di Tutuyan, Bolaang Mongondow Timur, Provinsi Sulawesi Utara atau Sulut hari ini pada Rabu 26 Februari 2025 pagi ini. Informasi BMKG terbaru, menyebut gempa hari ini guncang tenggara Tutuyan, Bolaang Mongondow Timur, Sulut. Dalam rilis terbarunya, BMKG sebut gempa terkini yang guncang tenggara Tutuyan, Bolaang…

Daerah

Kala Bercak Darah Ungkap Jejak Kejahatan Penjual Mobil di Medan

Daerah | Rabu, 26 Februari 2025 - 07:56 WIB

Rabu, 26 Februari 2025 - 07:56 WIB

Rencana Fadli menjual mobil taksi online tersebut gagal setelah calon pembeli menemukan bercak darah di dalam kendaraan.

Daerah

Wilayah yang Berpotensi Wilayah Hujan pada 26-27 Februari 2025, Ini Daftarnya

Daerah | Rabu, 26 Februari 2025 - 07:47 WIB

Rabu, 26 Februari 2025 - 07:47 WIB

BMKG mengungkapkan, sejumlah wilayah berpotensi hujan lebat pada Rabu (26/2/2025) dan Kamis (27/2/2025).

Daerah

Polisi Selidiki Penyebab Truk Pengangkut Karyawan Terjun ke Sungai di Riau yang Tewaskan 15 Orang

Daerah | Rabu, 26 Februari 2025 - 07:37 WIB

Rabu, 26 Februari 2025 - 07:37 WIB

Polda Riau masih menyelidiki penyebab kecelakaan truk pengangkut karyawan PT ERB yang jatuh ke sungai. 15 orang tewas.

Bali

Cek Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Bali Jumat (14/2), Lengkap!

Bali | Daerah | Jumat, 14 Februari 2025 - 07:37 WIB

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:37 WIB

Layanan Samsat Keliling di Bali Jumat 14 Februari 2025 hadir di Jembrana dan Buleleng, cek jadwal dan lokasinya semeton.

Daerah

Belajar Public Speaking,Siswa SMAN 7 Manado Juga Dilatih Berpikir Positif

Daerah | Jumat, 14 Februari 2025 - 07:16 WIB

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:16 WIB

MANADO, TRIBUNMANADO.CO.ID – Para siswa SMA Negeri 7 Manado mendapat bekal berharga saat mengikuti pelatihan public speaking, Kamis (13/02/2025). Dosen Fakultas Pariwisata Universitas Katolik De La Salle Manado Yelly Walansendow yang juga pelatih public speaking berlisensi dari Heart Speaks Indonesia melatih sekaligus memotivasi mereka dalam kegiatan di ruang serbaguna SMAN 7 Manado, Kelurahan Tingkulu, Kecamatan Wanea, Kota Manado, Provinsi…

Bali

Survei BI: Cuaca Buruk Pengaruhi Aktivitas Usaha di Bali

Bali | Daerah | Senin, 10 Februari 2025 - 10:48 WIB

Senin, 10 Februari 2025 - 10:48 WIB

Berikut adalah hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) yang dilakukan oleh Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali.

Daerah

Lebih dari 700 turis dari Berbagai Negara Tiap Datang ke Isyo Hill

Daerah | Selasa, 4 Februari 2025 - 12:17 WIB

Selasa, 4 Februari 2025 - 12:17 WIB

Untuk kawasan ekowisata itu sendiri, memiliki luas lahan 16 hektar yang berdiri dari Kampung Yenggu lama dan Yenggu Baru, setiap wisatawan yang ingin menyaksikan satwa endemik Papua ini, diwajibkan untuk menginap terlebih dahulu, karena untuk menjumpai secara langsung satwa-satwa tersebut, hanya dapat dilihat pada pagi hari.

Daerah

Mati Mesin, Dua Nelayan Hanyut di Perairan Tidore

Daerah | Senin, 3 Februari 2025 - 08:21 WIB

Senin, 3 Februari 2025 - 08:21 WIB

Tim SAR gabungan melakukan pencarian terhadap dua nelayan yang mengalami mati mesin dan hanyut di perairan Desa Gita, Kota Tidore.

Daerah

Banyuwangi Targetkan 3,7 Juta Kunjungan Wisatawan pada 2025

Daerah | Senin, 3 Februari 2025 - 08:07 WIB

Senin, 3 Februari 2025 - 08:07 WIB

Kunjungan wisatawan ke Kabupaten Banyuwangi pada 2024 sebanyak 3,4 juta kunjungan. Pada 2025, kunjungan wisatawan ditarget mencapai 3,7 juta.

Rekonstruksi Pembunuhan Satpam di Rumah Mewah Bogor (Ilustrasi/Istimewa)

Bogor

Rekonstruksi Pembunuhan Satpam di Rumah Mewah Bogor

Bogor | Daerah | Jumat, 31 Januari 2025 - 18:34 WIB

Jumat, 31 Januari 2025 - 18:34 WIB

Laporan Wartawan TribunnewsBogor.com, Rahmat Hidayat TRIBUNNEWSBOGOR.COM, BOGOR SELATAN – Abraham ditantang duel satu lawan satu oleh warga saat rekonstruksi kasus pembunuhan satpam di rumah mewah Lawang Gintung, Bogor Selatan, Kota Bogor pada Jumat (31/1/2025). Warga penasaran melihat Abraham, anak pengacara Farida Felix yang tega menusuk satpam, Septian (37). Pantauan TribunnewsBogor.com tampak Farida Felix sempat keluar dari rumahnya. Abraham…

Hasil Pemeriksaan, Kaki Bocah di Nias yang Diduga Dianiaya Ternyata Cacat dari Lahir

Daerah

Hasil Pemeriksaan, Kaki Bocah di Nias yang Diduga Dianiaya Ternyata Cacat dari Lahir

Daerah | Jumat, 31 Januari 2025 - 18:34 WIB

Jumat, 31 Januari 2025 - 18:34 WIB

Dinas Kesehatan Sumut ungkap hasil rontgen bocah yang diduga dianiaya, menunjukkan kelainan tulang bawaan.

Bengkel dan Tempat Cuci Mobil di Cileunyi Tak Berizin Ditindak (Ilustrasi)

Bandung

Bengkel dan Tempat Cuci Mobil di Cileunyi Tak Berizin Ditindak

Bandung | Daerah | Kamis, 30 Januari 2025 - 18:48 WIB

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:48 WIB

RAGAMUTAMA.COM – Satuan Tugas Pengendalian Penataan Ruang, Penyelenggaraan Bangunan Gedung, dan Perizinan Berusaha (Satgas PPR-PBG-PB) Kabupaten Bandung mulai melakukan tindakan terhadap usaha yang tidak…

Pohon Tumbang Timpa Ruang Kelas SDN Sukasari (Istimewa)

Cianjur

Pohon Tumbang Timpa Ruang Kelas SDN Sukasari

Cianjur | Daerah | Kamis, 30 Januari 2025 - 18:48 WIB

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:48 WIB

RAGAMUTAMA.COM – Sebuah pohon beringin berukuran besar tumbang dan menimpa bangunan ruang kelas SDN Sukasari di Kecamatan Campaka, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, pada Kamis…

Mahasiswa Unpad Ditangkap Setelah Menabrak Tukang Parkir Hingga Tewas di Sumedang (Istimewa)

Daerah

Mahasiswa Unpad Ditangkap Setelah Menabrak Tukang Parkir Hingga Tewas di Sumedang

Daerah | Sumedang | Kamis, 30 Januari 2025 - 10:18 WIB

Kamis, 30 Januari 2025 - 10:18 WIB

RAGAMUTAMA.COM – Seorang mahasiswa Universitas Padjadjaran (Unpad), berinisial PA (22), telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kecelakaan maut yang terjadi di Jatinangor, Kabupaten Sumedang, yang…