Bermain Air di Kolam Alami Curug Tilu Purwakarta

- Penulis

Sabtu, 22 Februari 2025 - 07:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – Jika sedang berada di sekitar Purwakarta kamu bisa menjelajah wisata alamnya dengan berkunjung ke Curug Tilu.

Curug Tilu salah satu wisata di Purwakarta dengan keindahan alam yang berlokasi di lereng Gunung Buleud.

Curug Tilu bisa dijadikan tujuan wisata bersama keluarga untuk mengisi waktu liburan, simak daya tariknya.

  Daya tarik curug tilu

Curug Tilu berada di lereng Gunung Buleud sehingga suasana sejuk dengan alam masih terjaga.

Curug Tilu berada di dalam hutan dengan pepohonan hijau membuat suasana tenang cocok untuk lokasi healing sejenak.

Baca Juga :  Lonjakan Wisata Lebaran 2025: Data Lengkap Jumlah Pengunjung Terkini

Sebelum menikmati Curug Tilu kamu harus trekking dari area parkir dengan melewati jalan setapak yang mudah dilalui, kamu akan melewati jembatan kayu gantung, dan jaraknya sekitar satu kilometer saja.

Curug Tilu mempunyai curug dengan tiga tingkatan tidak terlalu tinggi dan kolam alaminya terlihat jernih dan kebiruan.

Terdapat tebing-tebing di sekitar aliran air dan kamu bisa melakukan cliff jumping yang menantang.

Baca Juga :  Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia: 4 Tema Liburan Sehat & Ramah Lingkungan!

Selain itu wisatawan dapat berenang dan berendam dalam kolam alami Curug Tilu, menikmati kesegaran aliran air alaminya.

Biasanya wisata alam mempunyai sebuah mitos begitu juga dengan Curug Tilu, konon pengunjung dilarang berenang pada pukul 12 sampai satu siang dengan alasan belum diketahui.

Jangan lupa mengabadikan momen berfoto pada spot menarik dengan panorama indah Curug Tilu.

Fasilitas wisata di Curug Tilu cukup lengkap terdapat area parkir, toilet, warung makan, dan musala.

Berita Terkait

Sa’dan To’ Barana’: Mengungkap Keindahan Tersembunyi di Toraja Utara
Atasi Galau Liburan: Konsultasi Ahli Agar Liburanmu Menyenangkan!
Nishiyama Onsen Keiunkan: Mengungkap Sejarah Hotel Tertua di Dunia
Landwasser World: Sensasi Liburan ‘Disneyland’ Ala Swiss yang Wajib Dicoba!
5 Bukit Pendakian Sembalun Terfavorit: Wajib Masuk Bucket List Pendaki!
Waktu Terbaik Liburan ke Malaysia: Panduan Lengkap Bulan & Harga Tiket
Kemarahan Warga Thailand: Turis Asing Nekat Merokok di Taman Nasional
Misteri Hotel Sepi di Bali: Dispar Kumpulkan Asosiasi Pariwisata untuk Klarifikasi Lonjakan Turis

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 03:55 WIB

Sa’dan To’ Barana’: Mengungkap Keindahan Tersembunyi di Toraja Utara

Senin, 28 April 2025 - 03:19 WIB

Atasi Galau Liburan: Konsultasi Ahli Agar Liburanmu Menyenangkan!

Minggu, 27 April 2025 - 22:16 WIB

Nishiyama Onsen Keiunkan: Mengungkap Sejarah Hotel Tertua di Dunia

Minggu, 27 April 2025 - 17:35 WIB

Landwasser World: Sensasi Liburan ‘Disneyland’ Ala Swiss yang Wajib Dicoba!

Minggu, 27 April 2025 - 15:51 WIB

5 Bukit Pendakian Sembalun Terfavorit: Wajib Masuk Bucket List Pendaki!

Berita Terbaru

entertainment

Jumbo Lampaui Target! Jadi Film Indonesia Terlaris Ketiga Tahun Ini

Senin, 28 Apr 2025 - 04:15 WIB

technology

Indonesia Darurat Limbah Gadget: Ini Solusi Tepatnya!

Senin, 28 Apr 2025 - 03:51 WIB

Uncategorized

Sa’dan To’ Barana’: Surga Tersembunyi di Jantung Toraja Utara

Senin, 28 Apr 2025 - 03:48 WIB