Sinta Agustina

travel

Itinerary Pendakian Gunung Lawu via Candi Cetho, Nikmati Indahnya Sabana Bulak Peperangan

travel  | Sabtu, 1 Maret 2025 - 07:15 WIB

Sabtu, 1 Maret 2025 - 07:15 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Gunung Lawu yang berada pada ketinggian 3.265 meter di atas permukaan laut (mdpl) kerap dikunjungi para pendaki. Gunung Lawu memiliki beberapa jalur pendakian, salah satunya Candi Cetho. Pendakian Gunung Lawu via Candi Cetho terkenal dengan keindahan sabana yang sangat luas. Untuk mendaki Gunung Lawu via Candi Cetho, kamu harus menuju basecamp yang berlokasi di Cetho, Desa Gumeng, Kecamatan Jenawi, Kabupaten Karanganyar, Jawa…

travel

Itinerary Pendakian Tektok Gunung Andong via Pendem, Start dari Jogja Bujet Cuma Rp 256 Ribu

travel  | Jumat, 21 Februari 2025 - 11:27 WIB

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:27 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Gunung Andong yang berada di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, dapat dijadikan pilihan bagi pendaki pemula. Bagi yang tak sempat berkemah, Gunung Andong dapat didaki pulang pergi saja atau terkenal dengan istilah tektok. Gunung Andong sendiri memiliki beberapa jalur, salah satunya jalur Pendem. Berada pada ketinggian 1.726 meter di atas permukaan laut (mdpl, Gunung Andong dapat dijangkau selama 1,5 sampai 2 jam pendakian. Baca…

travel

Itinerary Tomohon 4 Hari 3 Malam Bujet Rp 4 Jutaan, Kunjungi Danau Tondano hingga Bukit Doa Mahawu

travel  | Selasa, 18 Februari 2025 - 09:57 WIB

Selasa, 18 Februari 2025 - 09:57 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Berencana liburan ke Sulawesi Utara? Selain Manado, Tomohon juga dapat dijadikan tujuan wisata saat liburan di Sulawesi Utara. Tomohon terkenal dengan udaranya yang sejuk, pemandangan alam yang indah, serta budaya dan kuliner khas. Jika berencana liburan ke Tomohon, kamu bisa menyiapkan waktu selama 4 hari 3 malam. Baca juga: Indahnya Taman Wisata Pelangi di Tomohon Sulut, Suguhkan Hamparan Taman Bunga dengan View Pegunungan…

travel

Itinerary Liburan Low Budget 3 Hari 2 Malam di Kuala Lumpur, Bujet Cuma Rp 2 Jutaan

travel  | Senin, 17 Februari 2025 - 09:47 WIB

Senin, 17 Februari 2025 - 09:47 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Malaysia dapat dijadikan opsi tujuan liburan dari Indonesia. Dengan jarak yang cukup dekat, Kuala Lumpur dapat dijangkau dengan penerbangan langsung dari Jakarta. Liburan di Kuala Lumpur selama 3 hari 2 malam bisa dengan minim bujet atau low budget. Caranya yaitu dengan memilih makanan lokal, menginap di hostel, dan menggunakan transportasi umum. Baca juga: Tiket Pesawat Murah Jakarta-Penang, Mulai Rp 500 Ribuan Buat Liburan…

travel

Itinerary Tegal 3 Hari 2 Malam Bujet Rp 1 Juta, Kunjungi Pantai Alam Indah hingga DTW Guci

travel  | Minggu, 16 Februari 2025 - 13:37 WIB

Minggu, 16 Februari 2025 - 13:37 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Berencana liburan ke Tegal dalam waktu dekat? Tegal menawarkan beragam tempat wisata yang dapat dikunjungi saat liburan. Selain itu, banyak kuliner Tegal yang patut untuk dijajal. Jika liburan di Tegal, kamu dapat menghabiskan waktu selama 3 hari 2 malam. Baca juga: Liburan ke Tegal, Kunjungi Golden Park Guci dengan Beragam Wahana Permainan Berikut itinerary liburan di Tegal selama 3 hari 2 malam, dengan asumsi berangkat dari…

travel

Itinerary Kulon Progo 3 Hari 2 Malam dari Jakarta, Bujet Rp 2 Jutaan Termasuk Hotel and Tiket Pesawat

travel  | Jumat, 14 Februari 2025 - 10:06 WIB

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:06 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Kulon Progo dapat dijadikan tujuan wisata saat liburan akhir pekan. Tak seperti Kota Jogja yang padat dan macet, Kulon Progo menawarkan suasana yang lebih tenang. Tak cuma itu, Kulon Progo juga memiliki sejumlah tempat wisata alam yang patut untuk dikunjungi. Jika berencana liburan ke Kulon Progo, kamu bisa naik pesawat dengan penerbangan tanpa transit dari Jakarta. Baca juga: Bendungan Kamijoro, Tempat Wisata Gratis dengan…

travel

Itinerary Mojokerto 3 Hari 2 Malam, Kunjungi Sumber Gempong hingga Rustic Market Trawas

travel  | Jumat, 14 Februari 2025 - 09:57 WIB

Jumat, 14 Februari 2025 - 09:57 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Berencana liburan ke Mojokerto dalam waktu dekat? Mojokerto menawarkan banyak tempat wisata menarik, mulai dari wisata sejarah, alam, hingga kuliner. Untuk itu, kamu bisa liburan di Mojokerto selama 3 hari 2 malam. Berangkat dari Surabaya, terdapat sejumlah perjalanan kereta api tujuan Mojokerto. Baca juga: Harga Tiket Pendakian Bukit Semar di Mojokerto, Cocok untuk Pendaki Pemula Berikut itinerary liburan di Mojokerto selama…

travel

Liburan ke Tegal, Kunjungi Golden Park Guci dengan Beragam Wahana Permainan

travel  | Kamis, 13 Februari 2025 - 08:58 WIB

Kamis, 13 Februari 2025 - 08:58 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Daya Tarik Wisata (DTW) Guci menawarkan beragam tempat wisata yang patut dikunjungi saat liburan. Salah satunya Golden Park Guci. Golden Park Guci menjadi rekomendasi wisata bersama keluarga karena memiliki beragam wahana yang bisa menjadi pilihan dan dinikmati untuk semua usia. Tidak perlu bingung mencari dimana lokasi Golden Park, karena ketika memasuki pintu utama DTW Guci dan melihat ke sebelah kanan maka akan langsung…

travel

Ragam Aktivitas Seru di Pantai Klotok Wonogiri, Bisa Main ATV hingga Bersantai di Gazebo

travel  | Rabu, 12 Februari 2025 - 07:27 WIB

Rabu, 12 Februari 2025 - 07:27 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Pantai Klotok dapat dijadikan jujukan tempat wisata saat liburan di Wonogiri. Usai direvitalisasi pada November 2023, Pantai Klotok telah dilengkapi dengan sejumlah fasilitas. Salah satu pembangunan yang dilakukan di Pantai Klotok adalah area pedestrian di bukit sebelah timur, dilaporkan Kompas.com. Wisatawan pun bisa melakukan aktivitas jalan-jalan menikmati pemandangan pantai yang indah dengan gazebo-gazebonya. Baca juga:…

travel

Itinerary Liburan 3 Hari 2 Malam di Purwokerto, Berangkat dari Jogja Bujet Rp 1 Juta

travel  | Jumat, 7 Februari 2025 - 12:37 WIB

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:37 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Purwokerto dapat dijadikan pilihan destinasi liburan. Dari Jogja, terdapat beberapa pilihan kereta api tujuan Purwokerto. Jika berencana liburan di Purwokerto, kamu bisa menghabiskan waktu liburan selama 3 hari 2 malam. Berikut itinerary liburan di Purwokerto selama 3 hari 2 malam, dengan asumsi berangkat dari Jogja pada 21 Februari 2025. LIHAT JUGA: Itinerary Purwokerto 3 hari 2 malam Hari ke-1: Tiba di Purwokerto Pagi Tiba…

travel

Menikmati Udara Sejuk di Dante Pine Enrekang, Bisa Foto-foto dengan Latar Gunung Nona

travel  | Kamis, 6 Februari 2025 - 11:07 WIB

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:07 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Enrekang memiliki sejumlah tempat wisata yang menawarkan lanskap memukau. Salah satu yang patut dikunjungi yaitu Dante Pine. Adapun lokasi Dante Pine berada di Jl Poros Enrekang-Toraja, Kelurahan Tanete, Kecamatan Anggeraja, Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Seperti namanya, Dante Pine menawarkan tempat wisata dengan banyak pohon pinus ditambah pemandangan indah Gunung Nona. Baca juga: Serunya Berenang Sambil Nikmati…

travel

Itinerary Lombok 3 Hari 2 Malam, Bujet Rp 2 Jutaan Termasuk Kunjungan ke Gili Trawangan

travel  | Kamis, 6 Februari 2025 - 08:57 WIB

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:57 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Liburan di Lombok, ada banyak tempat wisata yang dapat dikunjungi. Untuk itu, kamu bisa menghabiskan waktu selama 3 hari 2 malam untuk liburan di Lombok. Jika berangkat dari Surabaya, terdapat beberapa maskapai yang melayani penerbangan langsung ke Lombok. Berikut itinerary liburan di Lombok selama 3 hari 2 malam, dengan asumsi berangkat dari Surabaya pada 21 Februari 2025. LIHAT JUGA: Itinerary Lombok 3 hari 2 malam Hari…

travel

Itinerary Liburan 3 Hari 2 Malam di Surabaya, Kunjungi Blockbuster Museum hingga Kebun Binatang

travel  | Kamis, 6 Februari 2025 - 08:56 WIB

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:56 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Berencana liburan ke Surabaya dalam waktu dekat? Surabaya menawarkan beragam keseruan bagi para wisatawan, mulai dari tempat wisata, kuliner, hingga ragam coffee shop hits. Jika berencana liburan di Surabaya, kamu bisa menghabiskan waktu selama 3 hari 2 malam. Berikut itinerary liburan di Surabaya selama 3 hari 2 malam, dengan asumsi berangkat dari Jogja pada 21 Februari 2025. LIHAT JUGA: Itinerary Surabaya 3 hari 2 malam Hari…

travel

Itinerary Liburan Singkat di Bandung 3 Hari 2 Malam, Kunjungi Jalan Braga hingga Kopi Toko Djawa

travel  | Rabu, 5 Februari 2025 - 09:17 WIB

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:17 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Bandung menjadi destinasi favorit bagi wisatawan. Selain memiliki beragam tempat wisata, Bandung juga menawarkan suasana yang menyenangkan. Ditambah lagi dengan banyaknya kuliner lezat yang wajib dicoba saat liburan di Bandung. Liburan di Bandung, kamu bisa menghabiskan waktu selama 3 hari 2 malam saja. Baca juga: Harga Tiket Masuk Terbaru Taman Lalu Lintas Bandung per Februari 2025, Punya Banyak Wahana Seru Berikut itinerary…

travel

Kanal Cipelang Majalengka Jadi Destinasi Baru, Tawarkan Wisata Naik Perahu

travel  | Senin, 3 Februari 2025 - 11:46 WIB

Senin, 3 Februari 2025 - 11:46 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Majalengka menawarkan satu tempat wisata baru yang patut dicoba saat liburan. Namanya Wisata Perahu Jatitujuh. Seperti namanya, Wisata Perahu Jatitujuh menawarkan wisata naik perahu menyusuri Kenal Cipelang di Kecamatan Jatitujuh, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat. Untuk pengembangan objek wisata tersebut, Penjabat Bupati Majalengka, Dedi Supandi, menyerahkan bantuan perahu. Baca juga: Itinerary Majalengka 3 Hari 2 Malam dengan…

travel

Itinerary Liburan Low Budget di Banyuwangi 3 Hari 2 Malam, Bujet Rp 400 Ribuan Termasuk Tiket KA

travel  | Minggu, 2 Februari 2025 - 12:07 WIB

Minggu, 2 Februari 2025 - 12:07 WIB

TRIBUNTRAVEL.COM – Banyuwangi di Jawa Timur menawarkan lanskap alam memukau dengan beragam tempat wisata menarik. Selain tempat wisata, Banyuwangi juga menawarkan sejumlah kuliner lezat yang menggoda selera. Jika berencana liburan di Banyuwangi, kamu bisa menghabiskan waktu selama 3 hari 2 malam dengan bujet terbatas (low budget). Meski low budget, kamu masih bisa mengunjungi semua tempat wisata populer di Banyuwangi. Baca juga: Berkunjung ke…