Hasil Liga Champions: Madrid Menang Dramatis Atas Man City, Juventus Bungkam PSV

- Penulis

Rabu, 12 Februari 2025 - 07:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah laga leg pertama playoff Fase Gugur Liga Champions 2024/25 digelar pada Rabu (12/2) dini hari WIB. Termasuk Real Madrid yang menaklukkan Man City 3-2 di Stadion Etihad, Inggris.

Dalam laga ini, Man City unggul duluan di menit 19 lewat gol Erling Haaland. Kemudian, Madrid menyamakan skor via gol Kylian Mbappe di menit 60.

Baca Juga :  Kabar Terkini Dean James: Go Ahead Eagles Umumkan Akhir Musim Lebih Awal

Haaland dengan sepakan penaltinya sempat membuat Man City kembali unggul di menit 80. Namun 6 menit berselang, Brahim Diaz kembali samakan skor. Dan akhirnya, gol Jude Bellingham di menit 90+2 memaksakan kemenangan bagi Madrid.

Sementara di Allianz Stadium, Italia, Juventus menang 2-1 atas PSV Eindhoven. Gol tuan rumah dicetak Weston McKennie (34′) dan Samuel Mbangula (82′), sedangkan gol PSV dibukukan Ivan Perisic (56′). Berikut hasil dari laga-laga Liga Champions lainnya.

Baca Juga :  KOVO Award: Kilas Balik Penghargaan Tahunan Voli Korea yang Paling Bergengsi

Hasil Leg Pertama Playoff Fase Gugur Liga Champions

  • Brest 0-3 PSG

  • Sporting CP 0-3 Borussia Dortmund

  • Juventus 2-1 PSV

  • Man City 2-3 Madrid

Berita Terkait

Barcelona Makin Tak Terkejar: Klasemen Liga Spanyol Terbaru!
Pengganti Rossi Bersinar: Mampukah Yamaha Raih Kejutan di Jerez?
Como Aman dengan 39 Poin: Fabregas Bangga Talenta Muda Matang
Deretan 17 Bintang ASEAN Tantang Manchester United: Dua Negara Absen
Man City Bekuk Everton, Merangkak Naik ke Peringkat 4 Klasemen Liga Inggris
Persib Bandung Berambisi Ukir Sejarah: Delapan Poin Menuju Gelar Juara Liga 1 2024/2025
Sepak Bola Indonesia Menuju Panggung Dunia: Erick Thohir Sambut HUT PSSI ke-95 dengan Tekad Konsistensi
Akankah Liverpool Juara Liga Inggris Pekan Ini? Begini Jawaban Arne Slot

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 15:40 WIB

Barcelona Makin Tak Terkejar: Klasemen Liga Spanyol Terbaru!

Minggu, 20 April 2025 - 15:27 WIB

Pengganti Rossi Bersinar: Mampukah Yamaha Raih Kejutan di Jerez?

Minggu, 20 April 2025 - 14:52 WIB

Como Aman dengan 39 Poin: Fabregas Bangga Talenta Muda Matang

Minggu, 20 April 2025 - 13:31 WIB

Deretan 17 Bintang ASEAN Tantang Manchester United: Dua Negara Absen

Minggu, 20 April 2025 - 13:24 WIB

Man City Bekuk Everton, Merangkak Naik ke Peringkat 4 Klasemen Liga Inggris

Berita Terbaru

finance

Tarif Tol Bogor Ring Road Naik: Cek Daftar Harga Terbaru!

Minggu, 20 Apr 2025 - 15:47 WIB

urban-infrastructure

Satgas Perumahan Ungkap Jadwal Groundbreaking Proyek Investasi Rumah Qatar

Minggu, 20 Apr 2025 - 15:43 WIB

sports

Barcelona Makin Tak Terkejar: Klasemen Liga Spanyol Terbaru!

Minggu, 20 Apr 2025 - 15:40 WIB

finance

Bank DKI Mau IPO: Kisah Sukses dan Sejarah Pembentukannya

Minggu, 20 Apr 2025 - 15:07 WIB