Harga Emas Terkoreksi pada Kamis (6/2) Pagi

- Penulis

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – JAKARTA. Harga emas terkoreksi pada perdagangan Kamis (6/2) pagi. Pukul 07.38 WIB, harga emas kontrak untuk pengiriman April 2025 di Commodity Exchange ada di US$ 2.887 per ons troi, turun 0,21% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 2.893 per ons troi.

Harga emas terkoreksi, namun masih berada di kisaran level tertingginya pada Kamis (6/2) pagi, di tengah meningkatnya risiko ekonomi dan geopolitik untuk mendukung permintaan aset safe haven.

Kemarin, harga emas naik setelah Presiden AS Donald Trump mengatakan AS dapat mengambil alih Gaza, dan ingin mulai bekerja pada kesepakatan nuklir baru dengan Iran.

Baca Juga :  Wall Street Terjun Bebas: Tarif Trump Ancam Resesi Global!

Washington juga diperkirakan akan menyajikan rencana untuk mengakhiri perang Rusia di Ukraina pekan depan.

Kekhawatiran tentang dampak perang dagang AS-China, serta kemungkinan Trump akan mengenakan bea masuk pada negara lain, juga mendukung peran emas batangan sebagai lindung nilai di tengah ketidakpastian.

Baca Juga :  Sah! XL Axiata dan Smartfren Bersatu Ciptakan XLSmart

Harga emas naik 9% sepanjang tahun ini. Wold Gold Council mengatakan, minat bank-bank sentral dunia terhadap emas tidak menunjukkan tanda-tanda melambat.

Pasar juga menunggu untuk melihat apakah ada efek berantai bagi ekonomi AS dan kebijakan moneter jika tarif kembali diberlakukan terhadap inflasi.

Berita Terkait

Hadapi Resesi: 4 Strategi Jitu Investor Lindungi Aset
Lindung Nilai: Panduan Lengkap Pengertian, Strategi, Risiko, dan Penerapan Efektif
IHSG Menguat: Peluang Investasi Setelah Kenaikan Poin Signifikan?
Mulai Oktober: AS Tarik Biaya Pelabuhan Baru untuk Kapal China
Otorita IKN Luruskan Heboh Tulisan Lorem Ipsum di Tugu Nol IKN
Emas Batangan Laris Manis: Tips Investasi Aman dari Perencana Keuangan
Chandra Asri Suntik Modal Anak Usaha, Sinyal IPO Chandra Daya Investasi Menguat?
IMF Optimis: Ekonomi Global Kuat, Resesi Terhindar Meski Ada Tarif AS

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 06:39 WIB

Hadapi Resesi: 4 Strategi Jitu Investor Lindungi Aset

Sabtu, 19 April 2025 - 05:35 WIB

Lindung Nilai: Panduan Lengkap Pengertian, Strategi, Risiko, dan Penerapan Efektif

Sabtu, 19 April 2025 - 02:59 WIB

IHSG Menguat: Peluang Investasi Setelah Kenaikan Poin Signifikan?

Jumat, 18 April 2025 - 22:55 WIB

Mulai Oktober: AS Tarik Biaya Pelabuhan Baru untuk Kapal China

Jumat, 18 April 2025 - 22:39 WIB

Otorita IKN Luruskan Heboh Tulisan Lorem Ipsum di Tugu Nol IKN

Berita Terbaru

society-culture-and-history

Oriental Circus Indonesia: Bukan Bagian dari Taman Safari!

Sabtu, 19 Apr 2025 - 06:56 WIB

finance

Hadapi Resesi: 4 Strategi Jitu Investor Lindungi Aset

Sabtu, 19 Apr 2025 - 06:39 WIB

society-culture-and-history

Terungkap! Kisah Sukses di Balik Legenda Minyak Kayu Putih Cap Lang

Sabtu, 19 Apr 2025 - 06:35 WIB