Marselino Ferdinan Akui Oxford United Temukan Kekurangannya, Ini Yang Kemudian Dilakukannya

- Penulis

Jumat, 28 Februari 2025 - 10:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OXFORD, RAGAMUTAMA.COM – Penyerang timnas Indonesia Marselino Ferdinan mengakui kekurangannya telah diungkap oleh Oxford United.

Ia pun berusaha keras untuk memperbaikinya, dan bertekad mengembangkannya menjadi lebih baik.

Sejak bergabung dengan Oxford United dari KMSK Deinze, Agustus lalu, Marselino baru satu kali tampil dengan tim utama Oxford United.

Pemain berusia 20 tahun itu bermain sebagai pemain pengganti di ajang Piala FA melawan Exeter City, Januari lalu.

Ia lebih banyak dimainkan bersama tim muda Oxford United.

Marselino mengungkapkan, saat pertama tiba di Oxford United, ia dan staf tim membahas beberapa aspek.

Baca Juga :  Barcelona Panik? Efek De Bruyne Hantui Transfer Bintang Muda!

Salah satu yang dibahas adalah terkait kekurangannya sebagai pemain.

“Buat saya, kalau misalnya waktu di Oxford, kita sempat meeting dengan asisten pelatih soal kekurangan saya,” tuturnya dikutip dari BolaSport.

“Jadi kita ada meeting. Kekurangan aku ada di out position. Jadi aku kembangin tersebut. Aku bawa timnas agar lebih menyatu dengan tim, teman dan confidence juga,” lanjutnya.

Ia mengatakan, saat bermain di Eropa atau di Inggris dan Oxford, ia merasakan mentalnya berbeda, jika dibandingkan dengan rekannya di timnas Indonesia.

Baca Juga :  Sebelum Diincar Juventus, Nilai Pasar Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes Sudah Naik, Venezia FC Pagari dengan Rp 300 Miliar

Dengan begitu, ia jadi merasa lebih siap untuk bertanding.

“Jadi mindset saya, mental saya, waktu balik ke timnas lebih termotivasi dan percaya diri,” tuturnya.

Timnas Indonesia akan kembali melakoni laga putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2025 zona Asia pada Maret mendatang.

Timnas Indonesia akan menghadapi Australia di Sydney Football Stadium pada 20 Maret 2025.

Yang akan dilanjutkan menghadapi Bahrain di Stadio Gelora Utama Bung Karno, lima hari kemudian.

Berita Terkait

Barcelona Juara Copa del Rey: Gol Spektakuler Kounde Taklukkan Real Madrid
Misteri Pemain ASEAN All Stars Mundur: Vietnam Bingung, Siapa yang Takut Pelatih Mereka?
Barcelona Juara Copa del Rey 2024/25 Usai Taklukkan Real Madrid 3-2!
Prediksi Akurat Skor Barcelona vs Real Madrid: Head-to-Head, Line-up Pemain, & Statistik Kunci
LaVani Melaju ke Grand Final Proliga 2025 Usai Menang di Final Four
SEA Games 2025: Vietnam Bangkit Usai Indonesia, Andalkan Warisan Pelatih?
Marc Marquez Dominasi Sprint Race MotoGP Spanyol 2025!
Liverpool vs Tottenham: Analisis Lengkap, Prediksi Skor Akurat dan Susunan Pemain

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 07:20 WIB

Barcelona Juara Copa del Rey: Gol Spektakuler Kounde Taklukkan Real Madrid

Minggu, 27 April 2025 - 06:51 WIB

Barcelona Juara Copa del Rey 2024/25 Usai Taklukkan Real Madrid 3-2!

Minggu, 27 April 2025 - 06:27 WIB

Prediksi Akurat Skor Barcelona vs Real Madrid: Head-to-Head, Line-up Pemain, & Statistik Kunci

Minggu, 27 April 2025 - 06:19 WIB

LaVani Melaju ke Grand Final Proliga 2025 Usai Menang di Final Four

Minggu, 27 April 2025 - 04:11 WIB

SEA Games 2025: Vietnam Bangkit Usai Indonesia, Andalkan Warisan Pelatih?

Berita Terbaru

finance

Duka Mendalam Ganjar Pranowo atas Kepergian Bunda Iffet

Minggu, 27 Apr 2025 - 07:35 WIB

Family And Relationships

Kenali Sosok Bunda Iffet, Pengelola Keuangan Slank yang Telah Meninggal Dunia

Minggu, 27 Apr 2025 - 07:11 WIB