IHSG Menguat, Cermati Saham-Saham Favorit Asing Sepekan Terakhir

- Penulis

Senin, 24 Februari 2025 - 07:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM –  JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona hijau setelah melemah dua hari berturut-turut.

Mengutip data Bursa Efek Indonesia (BEI) IHSG bertambah 14,95 poin atau naik 0,22% ke level 6.803,00 pada penutupan perdagangan Jumat (21/2/2025).

Sementara dalam perdagangan selama sepekan terakhir, IHSG tercatat menguat 2,48%.

Total volume perdagangan saham di BEI pada Jumat mencapai 14,73 miliar dengan nilai transaksi Rp 10,04 triliun. 

Terdampa 231 saham yang menguat, 312 saham yang melemah dan 252 saham yang stagnan.

Baca Juga :  Cermati Saham-Saham Favorit Investor Asing Kemarin Saat IHSG Rebound

Investor asing membukukan net sell jumbo Rp 705,07 miliar. Akumulasi net sell asing dalam sepekan mencapai Rp 1.04 triliun.

Meski demikian, di tengah kenaikan IHSG dalam sepekan, asing banyak memborong saham-saham ini.

Berikut 10 saham net buy terbesar asing selama sepekan:

1. PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) Rp 520,2 miliar

2. PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) Rp 244,15 miliar

3. PT Astra International Tbk (ASII) Rp 146,35 miliar

4. PT MD Entertainment Tbk (FILM) Rp 98,3 miliar

Baca Juga :  BEI Buka Gembok Saham LION dan CMNP & Suspensi Saham WIFI, SSMS, PURI

5. PT Bukit Uluwatu Villa Tbk (BUVA) Rp 67,97 miliar

6. PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF) Rp 62,06 miliar

7. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) Rp 36,64 miliar

8. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) Rp 35,08 miliar

9. PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) Rp 34,36 miliar

10. PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (INKP) Rp 32,05 miliar

  TLKM Chart by TradingView

Berita Terkait

IMF Ungkap: Indonesia Berpotensi Jadi 7 Besar Ekonomi Dunia dengan PPP
IKN: Investasi KPBU Dijamin Bersama, Investor Lebih Aman!
IHSG Menggembirakan: Naik 2,81 Persen, Intip Daftar 10 Saham Paling Untung & Buntung!
Koperasi Desa Merah Putih: Rekrutmen Besar-besaran untuk Ratusan Ribu Pengurus dan Jutaan Pengelola
Suku Bunga BI Diumumkan: Peluang Investasi di Bank Digital ARTO, Seabank, BBYB?
Investor Asing Lepas Saham, Dana Rp11,96 Triliun Mengalir Keluar!
Lebaran 2025: BI Prediksi Kenaikan Penjualan Ritel Signifikan di Bulan Maret
Harga Emas Antam Hari Ini: Indogold vs Lakuemas, Mana Lebih Murah?

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:59 WIB

IKN: Investasi KPBU Dijamin Bersama, Investor Lebih Aman!

Sabtu, 19 April 2025 - 17:51 WIB

IHSG Menggembirakan: Naik 2,81 Persen, Intip Daftar 10 Saham Paling Untung & Buntung!

Sabtu, 19 April 2025 - 17:35 WIB

Koperasi Desa Merah Putih: Rekrutmen Besar-besaran untuk Ratusan Ribu Pengurus dan Jutaan Pengelola

Sabtu, 19 April 2025 - 16:55 WIB

Suku Bunga BI Diumumkan: Peluang Investasi di Bank Digital ARTO, Seabank, BBYB?

Sabtu, 19 April 2025 - 16:35 WIB

Investor Asing Lepas Saham, Dana Rp11,96 Triliun Mengalir Keluar!

Berita Terbaru

sports

Nonton Langsung: Persik Kediri Tantang Persija Malam Ini!

Sabtu, 19 Apr 2025 - 18:51 WIB

Uncategorized

Liburan Hemat: 5 Destinasi Wisata Gratis di Pusat Kota Kuala Lumpur

Sabtu, 19 Apr 2025 - 18:16 WIB