Erick Thohir Jelaskan Kendala Naturalisasi Jairo Riedewald

- Penulis

Minggu, 23 Februari 2025 - 08:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jairo Riedewald kini tengah diupayakan untuk dinaturalisasi dan membela Timnas Indonesia. Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menjelaskan bahwa proses naturalisasi Jairo Riedewald tak berjalan mudah.

Erick tak ingin PSSI salah mengambil langkah dalam proses naturalisasi Jairo. PSSI, menurut Erick, perlu memastikan segala kelengkapan dokumen naturalisasi Jairo.

”Di sektor tengah, Jairo, sepertinya surat menyuratnya belum bisa sempurna. Karena memang kalau kita ingat dulu, kendalanya Maarten Paes, juga hampir delapan bulan,” kata Erick Thohir di GBK Arena, Jakarta, Sabtu (22/2).

Baca Juga :  Prediksi Persebaya Surabaya vs PSBS Biak di Liga 1: Jadwal Live, Rekor Pertemuan, Perkiraan Pemain

”Nah, Jairo kebetulan sudah sangat terbuka. Tapi surat-suratnya belum kuat. Kami sudah diskusi dengan beberapa lawyer, belum ketemu [solusinya]. Kami tidak mau ajukan ke FIFA, lalu ditolak dan FIFA tidak percaya kepada kami lagi, seakan-akan kami memaksakan,” lanjutnya.

Baca Juga :  Arsenal ke Semifinal: Strategi Guardiola Lumpuhkan Real Madrid?

Jairo Riedewald merupakan pemain keturunan yang berposisi sebagai gelandang. Ia kini bermain di Liga Belgia bersama Royal Antwerp. Jairo sebelumnya tampil di Liga Inggris bersama Crystal Palace pada periode 2017-2024.

Jairo juga lama di Belanda ketika bersama Ajax Amsterdam. Ia berangkat dari beberapa kelompok usia Ajax, sebelum promosi ke tim utama Ajax pada 2014.

Berita Terkait

Drama 7 Gol: Barcelona Taklukkan Celta Vigo, Skor Akhir 4-3!
Nonton Barcelona Vs Celta Vigo: Link Live Streaming, Jadwal Kickoff Malam Ini!
Persija Unggul Tipis: Gol Babak Pertama Amankan Kemenangan Lawan Persik Kediri
Liverpool di Ambang Juara: Pemain Fokus Penuh, Abaikan Distraksi!
Erick Thohir Bangga: Timnas Indonesia Lampaui Vietnam & Thailand!
Khabib Nurmagomedov Terkejut! Reaksi Kemenangan Kilat Petarung Rusia di PFL 2025
Barcelona Comeback Dramatis: Hasil Liga Spanyol vs Celta Vigo, Skor 4-3!
Drama 7 Gol: Barcelona Bangkit, Celta Vigo Gigit Jari di Liga Spanyol!

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 02:31 WIB

Drama 7 Gol: Barcelona Taklukkan Celta Vigo, Skor Akhir 4-3!

Minggu, 20 April 2025 - 02:20 WIB

Nonton Barcelona Vs Celta Vigo: Link Live Streaming, Jadwal Kickoff Malam Ini!

Minggu, 20 April 2025 - 01:03 WIB

Persija Unggul Tipis: Gol Babak Pertama Amankan Kemenangan Lawan Persik Kediri

Minggu, 20 April 2025 - 00:47 WIB

Liverpool di Ambang Juara: Pemain Fokus Penuh, Abaikan Distraksi!

Minggu, 20 April 2025 - 00:12 WIB

Erick Thohir Bangga: Timnas Indonesia Lampaui Vietnam & Thailand!

Berita Terbaru

sports

Drama 7 Gol: Barcelona Taklukkan Celta Vigo, Skor Akhir 4-3!

Minggu, 20 Apr 2025 - 02:31 WIB