Ragam Kejanggalan Kedatangan Cristiano Ronaldo ke Indonesia, Mulai Bertemu Menkeu Hingga Makan Mie

- Penulis

Kamis, 20 Februari 2025 - 09:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – Dalam beberapa hari terakhir, pemberitaan mengenai kedatangan Cristiano Ronaldo ke Indonesia membuat heboh jagat dunia maya.

Megabintang kelahiran 5 Februari 1985 kabarnya akan berkunjung ke Kupang, Nusa Tenggara Barat untuk melakukan kegiatan sosial pada Rabu (19/2/2025).

Pelaksana Harian (Plh) Gubernur NTT Rita Wuisan kemudian mengatakan belum mengetahui kepastian pria berjuluk CR7 datang ke wilayahnya.

Berikut ini RAGAMUTAMA.COM.com merangkum beberapa kejanggalan mengenai berita kedatangan Cristiano Ronaldo ke Kupang.

1. Isi surat dari Asprov PSSI NTT

Kehebohan kedatangan Ronaldo ke Indonesia berawal dari adanya surat edaran Asprov PSSI NTT yang menyebut mantan penggawa Real Madrid itu akan ke Kupang pada Rabu (19/2/2025).

Baca Juga :  Bikin Fan Al Nassr Ngamuk, Indonesia Jadi Penyebab Cristiano Ronaldo Ditendang Stefano Pioli

Dalam surat yang ditandatangani oleh Ketua Asprov NTT itu terdapat kejanggalan mengingat nama yang akan datang ditulis Christiano Ronaldo bukan Cristiano Ronaldo

2. Beredarnya Jadwal Kunjungan Ronaldo ke Indonesia

Kejanggalan berikutnya terjadi saat jadwal kegiatan pemain asal Al Nassr itu di Tanah Air disebar oleh Yayasan Graha Kasih Indonesia (GKI).

Dalam jadwal tersebut, Ronaldo disebutkan tidak hanya melakukan kegiatan sosial, tetapi juga akan bertemu Menkeu Sri Mulyani serta melakukan jamuan makan malam mie di restoran.

Baca Juga :  Al Ahli Vs Al Nassr: Ronaldo Bikin Jhon Duran bak Hidup dalam Video Game

Kegiatan tersebut sejatinya tidak masuk akal mengingat peraih lima gelar Ballon d’Or itu tidak punya hubungan dengan Sri Mulyani dan menjaga gizi dalam tubuhnya.

3. Anak Angkat Cristiano Ronaldo Tidak dihubungi

Martunis mengaku ada kejanggalan dari berita kedatangan ayah angkatnya.

Penyintas tsunami Aceh tahun 2004 itu menilai biasanya sering dihubungi oleh manajer Ronaldo sebelum mengadakan acara di Jakarta.

Namun, hingga kini manajer Ronaldo maupun Yayasan GKI yang memiliki acara belum memberikan informasi apa pun.(mcr16/jpnn)

Berita Terkait

Drama Liga Arab Saudi: Gol Telat Aubameyang Pupuskan Impian Juara Cristiano Ronaldo dan Al Nassr
Erick Thohir Siapkan Kejutan: Inilah Kandidat Kuat Direktur Teknik PSSI!
Erick Thohir Percepat Penunjukan Direktur Teknik PSSI: Demi Timnas Garuda yang Lebih Solid!
Honda MotoGP Spanyol 2025: Comeback Pembalap Veteran Demi Ambisi Juara!
Bintang MU Kecam Fans yang Absen Saat Comeback Dramatis Lawan Lyon!
Skuad ASEAN All-Stars Lawan Manchester United: Satu Tambahan Baru, Sebelas Nama Diumumkan
Cesc Fabregas: Komitmen Penuh di Como, Tolak Rumor Transfer
Foto: Aksi Juara Persib Bandung Taklukkan Bali United di Stadion!

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 10:27 WIB

Drama Liga Arab Saudi: Gol Telat Aubameyang Pupuskan Impian Juara Cristiano Ronaldo dan Al Nassr

Sabtu, 19 April 2025 - 09:56 WIB

Erick Thohir Percepat Penunjukan Direktur Teknik PSSI: Demi Timnas Garuda yang Lebih Solid!

Sabtu, 19 April 2025 - 08:19 WIB

Honda MotoGP Spanyol 2025: Comeback Pembalap Veteran Demi Ambisi Juara!

Sabtu, 19 April 2025 - 07:31 WIB

Bintang MU Kecam Fans yang Absen Saat Comeback Dramatis Lawan Lyon!

Sabtu, 19 April 2025 - 06:31 WIB

Skuad ASEAN All-Stars Lawan Manchester United: Satu Tambahan Baru, Sebelas Nama Diumumkan

Berita Terbaru

Uncategorized

Ronaldo Apes! Salto Gagal, Dikalahkan Mantan Rekan Setimnya

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:44 WIB

finance

Harga Emas Antam Sabtu Ini: Simak Update Terkini

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:19 WIB