Daya Tarik Taman Wisata Wahana Surya Bengkulu

- Penulis

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAGAMUTAMA.COM – Ajak buah hati dan keluarga menikmati permainan air di Taman Wisata Wahana Surya sebuah waterpark berlokasi di Kabupaten Bengkulu Tengah.

Salah satu waterpark di Bengkulu yang bisa dinikmati bersama keluarga dengan berbagai macam wahana menarik dan seru.

Simak daya tarik Taman Wisata Wahana Surya cocok untuk tujuan wisata akhir pekan, berikut selengkapnya.

  Daya tarik Taman Wisata Wahana Surya

Taman Wisata Wahana Surya merupakan waterpark terbesar di Bengkulu, tempatnya adalah bekas kebun kelapa dengan luas tujuh hektar.

Baca Juga :  Dua Geopark Indonesia Mendunia: Pengakuan UNESCO Resmi Diterima!

Wisatawan dapat mengajak buah hati berenang dan bermain seluncuran di area kolam renang anak. 

Tidak hanya kolam anak ada juga kolam renang dewasa dilengkapi seluncuran melingkar yang seru.

Selain itu ada banyak wahana permainan yang wajib dicoba seperti flying fox, trampoline, paint ball, dan pacuan kuda.

Taman Wisata Wahana Surya menyediakan spot foto menarik seperti di rumah Eropa, lukisan 3D ikan hiu, ada juga patung dinosaurus, dan spot lainnya.

Baca Juga :  Gunung Bromo Diserbu Wisatawan: 4.000 Pengunjung Padati Pembukaan Hari Pertama

Pengunjung bisa mengajak anak-anak menaiki wahana mobil balap, atau naik kuda berkeliling Taman Wisata Wahana Surya.

Coba juga ke kampung wahana, games center, mencoba perahu bebek berkeliling danau, sepeda motor, panggung hiburan, dan untuk wisatawan yang ingin berkemah disediakan camping ground.

Taman Wisata Wahana Surya berada di dekat pantai, wisatawan dapat sekaligus berwisata di pinggiran pantai.

Taman Wisata Wahana Surya dilengkapi fasilitas, yaitu area parkir, toilet, gazebo, outbond, warung makan, dan musala.

Berita Terkait

Libur Paskah: KCIC Umumkan 73.500 Tiket Whoosh Ludes Terjual
Rafting Sungai Opak: Sensasi Wisata Arung Jeram Baru di Bantul!
Pendakian Lembah Masca: Aturan Baru, Wajib Naik Bus Umum!
Staffa: Mengungkap Keajaiban Pulau Megah di Skotlandia yang Memukau
5 Destinasi Liburan Healing Terbaik di Puncak: Lepaskan Penat!
Berani Uji Nyali? Ini 4 Tempat Angker di Korea Selatan!
Backpacking Impian: Checklist Penting Agar Petualangan Lancar!
Liburan Hemat: 5 Destinasi Wisata Gratis di Pusat Kuala Lumpur

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 05:16 WIB

Rafting Sungai Opak: Sensasi Wisata Arung Jeram Baru di Bantul!

Senin, 21 April 2025 - 04:56 WIB

Pendakian Lembah Masca: Aturan Baru, Wajib Naik Bus Umum!

Senin, 21 April 2025 - 01:12 WIB

Staffa: Mengungkap Keajaiban Pulau Megah di Skotlandia yang Memukau

Minggu, 20 April 2025 - 18:00 WIB

5 Destinasi Liburan Healing Terbaik di Puncak: Lepaskan Penat!

Minggu, 20 April 2025 - 17:55 WIB

Berani Uji Nyali? Ini 4 Tempat Angker di Korea Selatan!

Berita Terbaru

Uncategorized

Selain Thailand: Negara-Negara Ini Juga Merayakan Meriahnya Songkran

Senin, 21 Apr 2025 - 08:28 WIB

finance

Pasar Asia Beragam: Investor Cermati Suku Bunga Acuan China

Senin, 21 Apr 2025 - 08:11 WIB